Rabu, 29 Oktober 2008

Logik AiR DalaM PeRSAHABATAN


Orang Jepun kalau bertemu dengan siapapun pasti akan membungkukkan badannya.
Kenapa ya?
Mungkin membungkukkan badan adalah sikap mengalah untuk menang, seperti pohon lalang.
Membungkuk menurut aku bukan kerana lemah atau mahu dipinjak-pinjak seperti tanah! Tapi bersikap bijak bagai air.
Menurut aku, orang yang bijak itu seperti air, air tidak memlentur batu besar tetapi mendatanginya dari berbagai macam arah.
Air tidak menghantam halangan didepannya melainkan perlahan meresap sampai halangan (dinding) itu rapuh kemudian roboh,

BELAJARLAH DARI AIR!! BUKAN DARI BATU!!

Dua batu kalau digabungkan dengan dua batu yang lain, hasilnya adalah tetap 4 batu yang terpisah.
Bila dalam berteman kita mengunakan logika batu, yang kita hasilkan adalah persaingan, pertengkaran, bukannya kesempatan dan persatuan. Kumpul-kumpul bisa saja setiap hari, namun saling terpisah dan dibungkus kepentingan egois masing-masing. Bahkan setiap saat boleh menghasilkan konflik yang menimbulkan percikkan api.
PILIHLAH LOGIKA AIR!!

Ciri-ciri nya adalah :
- Mengalir dengan penuh kelunturan
Kelenturan bukanlah kelemahan. Kelenturan justeru sumber kekuatan.
Air yang mengalir disungai dalam keadaan normal tidak memaksa penghalang seperti batu atau dahan pohon.
Air tetap saja melewatinya tanpa memaksa.
Ini bererti justeru dengan kelenturan, air dapat melewati halangan dihadapannya.
Kelenturan air tidak mengelak tapi juga tidak mengalahkan orang lain namun tetap sampai ke tujuan.

- Sifat yang paling baik adalah sifat air laut dan air sumur
Seperti kita faham, air laut lebih banyak daripada air sungai, karena posisi laut memang dibawah.
Disini menariknya, yang memiliki lebih banyak justru yang berada dibawah, ia harus bersikap rendah hati dan melayani, bukannya sombong dan tinggi hati

- Air kolam yang menjadi cermin
Kita bagusnya bercermin pada diri kita sendiri juga pada para sahabat kita.
Air danau yang tenang mengajari kita untuk berada dalam ketenangan ketika menghadapi persoalan

- Air mengalir menuju tempat yang lebih rendah - dasar
Ertinya, tindakan mahupun cara berfikir seseorang baiknya kembali ketujuan dasar, iaitu, peduli kepada sesama dan kemanusian

- Bergerak naik secara merata
Karena jika air yang dituang ke tempat apapun pasti naiknya akan bersamaan

Memaafkan adalah salah satu buah dari logika air!
Dan cara utama adalah berbuat baik pada mereka yang menyalahkan

Jangan kamu marah, jangan kamu marah, jangan kamu marah; sesungguhnya marah itu bagaikan bara api. [Rasulullah SAW]

Jangan sering menyalakan api kebencian terhadap musuhmu kerana nanti akan membakar dirimu juga.[William Shakespeare]

Sesungguhnya orang yang pemarah sama hal nya dengan memenuhi dirinya dengan racun.[Konfusius]

Menurut aku, terhadap sahabat tidak ada istilah membalas kemarahan dengan kemarahan.
Seorang sahabat adalah seorang saudara kembar yang lahir dari rahim bunda yang lain, maka kemarahan yang diberikan kepada sahabat adalah dibalas dengan keramahan!

Tiada ulasan: